Tak habis-habisnya membahas OS yang satu ini yak OS Android. Kali ini saya akan membahas tentang “ Game Penambah Skill Otak “ di Smartphone Android yang bisa menambah wawasan Kioneer. Game ini ada yang berbasis oerhitungan, visual, dan pengetahuan umum. Bagi Kioneer yang ingin meningkatkan skil otak Kioneer aplikasi ini sangat dianjurkan.
Berikut Game Penambah Skill Otak :
- Duel Otak
Game yang sedang tenarnya ini sangat digemari bagi anak muda. Game ini butuh konektivitas ke internet untuk berhubungan ke pengguna lain. Karena game ini harus dimainkan oleh 2 orang. Terdapat banyak tantangan didalam game ini, coba saja Kioneer !!!. Download di PlayStore dengan key Duel Otak. Oh ya di aplikasi ini ada yang berbasis gratis dan premium. Taulah kalau gratis fasilitasnya di minimalkan beda dengan fasilitas premium.
- Trik Matematika
Hitung-hitungan itu bisa meningkatkan kinerja otak. Semakin mahir dalam hitung-hitungan mungkin akan mempermudah dalam pembelajaran di pelajaran Matematika bagi Kioneer yang masih di bangku sekolah. Aplikasi Trik Matematika ini perlu Kioneer coba untuk mengetes seberapa pintar Kioneer dalam hal hitung menghitung.
- Tebak Gambar
Nah kejelian mata dan pengolahan kata dalam kinerja otak ini sangat diperlukan untuk menebak gambar.
- Sudoku
Sama seperti game Trik Matematika, game ini menggunakan pengolahan angka. Tapi Sudoku hanya memerlukan kejelian angka dalam tiap kotak-kotak permainannya.
- Chess ( Catur )
Game yang satu ini sudah familiar di seluruh dunia. Yak Catur, dalam permainan ini terdapat kesulitan dalam permainan yaitu easy ( mudah ), medium ( sedang ), dan hard ( sulit ). Tahukan game ini memerlukan kinerja otak Kioneer, agar menang melawan musuh yaitu game itu sendiri musuhnya.
Nah itu menurut saya “ Game Penambah Skill Otak “ di Smartphone khususnya di Android. Bagi Kioneer yang ingin tau lebih lanjut coba aja download gamenya di PlayStore.
Thank You For Comming
Kalimat Motivasi :
“ Jangan Membuang Waktu Dengan Percuma “
Tags:
Android